Rabu, 20 Juni 2012

Penemu LCD - Pierre Gilles de Gennes

Pierre-Gilles de Gennes yang lahir di Paris, 24 Oktober 1932 – meninggal di Orsay, 18 Mei 2007 pada umur 74 tahun adalah seorang fisikawan Perancis. Tanpa dia, mungkin kehidupan kita tak mungkin bisa secanggih saat ini, karena hampir semua barang elektronik menggunakan LCD(Liquid Crystal Display). Teknologi LCD ini dapat kita jumpai pada layar monitor computer, laptop, hand phone, televise, dll.

ads

Ditulis Oleh : Pustakawan Hari: 09.31 Kategori:

0 komentar:

Posting Komentar

 

Blogroll

Blog Archive

About